
Entah sejak kapan kau mulai mengenalku di facebook. Tapi saat itu aku benar-benar tidak mengetahui dirimu. Mungkin kau sering mengunjungi dindingku. Karena kulihat kau sering mengomentari status, foto dan notesku. Kaupun pernah mengirimiku beberapa pesan...